Jumat, 14 Desember 2012

Prosedur Standar Tune Up


Pengertian Tune Up
Tune up adalah pekerjaan memperbaiki/ menyetel suatu mesin motor bakar untuk
mengembalikan ke kondisi semula/ mendekati standartnya.
Alasan dilakukan Tune Up Karena Tenaga Mesin berkurang, Karena Mesin Tersendat-sendat,Karena Mesin sering mati-mati. Sistem-sistem yang terdapat pada mesin, Sistem Pendingin, Sistem Pelumasan, Sistem Bahan Bakar, Sistem Pengapian, Sistem Pengisian, Sistem Starter, Sistem Mekanisme Mesin.

untuk lebih jelas silahkan buka disini

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda